Laboratorium Narkoba di Lantai 20 Apartemen Cisauk Digerebek BNN: 2 Residivis Diciduk, Untung Rp 1 Miliar Terbongkar Tangerang, [20/10/2025] – Badan Narkotika Nasional (BNN) bersama Direktorat Jenderal Bea dan Cukai berhasil membongkar sebuah clandestine laboratory (laboratorium gelap) yang digunakan untuk memproduksi narkotika golongan I jenis sabu. Lokasi mengejutkan dari pabrik tersembunyi ini adalah salah satu unit apartemen… Posted on October 20, 2025 by Sgi Guard